Makanan sehat tidaklah hanya bersumber pada sayur dan buah. Ada begitu banyak makanan sehat di sekeliling Anda yang bisa Anda konsumsi. Selain biji-bijian, rempah-rempah yang beraneka ragam di Indonesia ternyata juga membawa manfaat kesehatan.
Salah satu jenis rempah-rempah yang cukup populer adalah kayu manis. Kayu manis biasanya ditemukan di dalam kolak atau setup buah yang Anda konsumsi. Dilansir dari indiatimes.com, berikut adalah manfaat sehat kayu manis untuk tubuh Anda.
Karena tingginya kandungan antioksidan di dalam kayu manis, maka rempah-rempah ini mampu memperbaiki kerusakan oksidatif yang terjadi saat radikal bebas masuk ke dalam tubuh.
Ternyata di balik bentuknya yang kecil, kayu manis sangat tinggi akan manfaat sehat. Jadi, selalu sediakan kayu manis di dapur untuk menjaga kesehatan Anda.
Berita Terkait :
Tidak Ada Komentar |
GAWAT DARURAT 24 JAM | |
0251-8240736 |
OPERATOR | |
0251-8240797 |
SMS GATEWAY | |
081111113622 (SPGDT) |