Saat mudik Lebaran ke kampung halaman, makanan-makanan khas Lebaran pastinya terhidang dan mengundang untuk disantap bersama-sama. Makanan khas Lebaran seperti opor ayam yang bersantan dan kue-kue manis merupakan lingkungan yang baik untuk retensi plak yang menimbulkan risiko kerusakan gigi bila tidak dibersihkan dengan baik.
Menjaga kesehatan mulut dan gigi di kala lebaran, adalah hal yang penting untuk dilakukan. Hal ini karena, masalah pada gigi bisa menimbulkan dampak yang mengganggu aktivitas Anda, yakni sariawan dan napas tak segar. Lalu, bagaimana cara menjaga kesehatan gigi dan mulut agar puasa lancar? Simak ulasannya sebagai berikut :
drg Dewi Isroyati dari Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia mengemukakan beberapa cara membersihkan gigi yang baik, yakni menggunakan benang gigi atau dental floss untuk membersihkan makanan yang kadang menyangkut di sela gigi.
“Hindarilah penggunaan tusuk gigi,” kata dia. Dewi mengatakan tusuk gigi dapat menyebabkan sisa makanan masuk ke dalam area gusi yang dapat menyebabkan iritasi pada area gusi.
Selain itu, ada beberapa cara lain untuk menjaga kesehatan gigi saat lebaran, yaitu sebagai berikut :
Bersihkan lidah. Selain berkumur dan menggosok gigi, membersihkan lidah setelah makan sahur dan berbuka, dapat membuat gigi dan mulut lebih sehat. Karena, bakteri bisa saja menempel pada lidah Anda, yang bisa menyebabkan bau mulut yang mengganggu puasa.
Berita Terkait :
Tidak Ada Komentar |
GAWAT DARURAT 24 JAM | |
0251-8240736 |
OPERATOR | |
0251-8240797 |
SMS GATEWAY | |
081111113622 (SPGDT) |